Palembang Humas, Tiga siswa-siswi berprestasi dari Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Kota Palembang kamis 25 September 2025 secara resmi dilepas oleh Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag)…

MIN 1 Kota Palembang Kirim Siswa Berprestasi Ikuti Olimpiade Madrasah Indonesia 2025

Palembang, Rabu, 10 September 2025 – Kepala Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Kota Palembang, Dra. Hj. Meisabrina Cahaya Ningsih, M.M., memberikan doa dan ucapan selamat kepada…

Khalisah dan Bifaqih Mengharumkan Madrasah

Palembang, Humas Prestasi membanggakan kembali diraih oleh siswa- siswi MIN 1 palembang pada ajang Olstar “Olimpiade Sains Teman Pelajar” Tingkat Nasional, mereka berhasil meraih medali emas…

Menoreh prestasi pada akademik

  Palembang, Humas Siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Palembang kembali meraih prestasi Tingkat Nasional, M.Raihan Al-Fatih A (Kelas 5) Juara 3 dkk, pada Olstar Olimpiade Sains…

MIN SAPA Raih Juara 1 Pre Season Liga AAFI Regional Palembang Musim Kompetisi U11 2024

Palembang, Humas Jumat, 19 Juli 2024 Kepala Madrasah MIN 1 Kota Palembang Ibu Dra.Meisabrina Cahaya Ningsih, M.M Mengucapkan selamat atas prestasi nya diraih oleh tim futsal…

MIN SAPA Raih Juara 3 Turnamen Futsal Dalam Ajang KUMBANG FEST ANTAR SD SE-SUMATERA SELATAN

Palembang, Humas Minggu, 01 Oktober 2023 Kepala MIN 1 Kota Palembang Ibu Dra.Meisabrina Cahaya Ningsih, M.M mengucapkan selamat kepada TIM MIN SAPA yang telah mengharumkan MIN…

Siswa MIN 1 Kota Palembang meraih medali dalam kejuaran taekwondo walikota cup 2022 dan tingkat nasional

Palembang , Humas  5 siswa MIN 1 Palembang meraih medali dalam Kejuaraan Taekwondo Walikota Cup Palembang tahun 2022 yang diselenggarakan Klub Pandawa Speed Kick Kecamatan Sako,…

Azhim mengharumkan MIN 1 Palembang dengan kejuaraan festival taekwondo sumsel 2022

Palembang, Humas  Muhammad Azhim Khairi yang dikenal dengan nama azhim, siswa kelas 2D MIN 1 Kota Palembang telah menoreh prestasi dibidang atlet taekwondo berhasil meraih juara…